Gaya hidup sehat masa kini dengan Heavenly Blush Greek Yogurt

April 22, 2018

Assalamualaikum,


Hola guys, long time no see. Kayaknya udah lama banget aku gak update blog ya. Maafkeun ya, akhir-akhir ini aku punya aktivitas baru dan masih adaptasi pembagian waktunya dengan ngeblog. Sekarang aku lebih sering ngurusin urusan ku di real life than in this blog dan kerasa banget capeknya. Semoga segera terbiasa dan bisa balik sering posting di blog ini ya. Nah, akhir-akhir ini aku ngerasa kalau kegiatan aku makin padat dan bikin pola hidup aku yang bisa dibilang kurang sehat makin gak sehat hehehe. Belum lagi pola tidur yang mula berantakan lagi huhu. Nah, kalau kalian baca beberapa postingan aku sebelumnya, aku pernah bilang kalau salah satu resolusi ku tahun ini punya kulit yang sehat dan juga gay ahidup yang makin sehat. Jadi imbang wajah dan badan sama-sama dirawat. Nah, aku akhirnya menemukan slah satu komplemen untuk menunjang resolusi ku, yaitu perbanyak minum air putih, makan buah (aku gak suka sayur btw, hehe), dan makanan/minuman pendamping yang banyak mengandung vitamin dan manfaatnya segudang. Salah satunya Yogurt. Finally, I found good yougurt in the market, Heavenly Blush Greek Yogurt J


Sebenernya aku udah suka yogurt ini dari lama, apalagi yang ada di salah satu coffee shop yang rasa peach. Itu enak banget beneran deh ^^ nah kali ini aku mau bahas Heavenly Blush Greek Yogurt versi kemasan parktis yang Classic. Jaman sekarang kayaknya hampir semua orang memiliki kegiatan yang mobile gitu, satu hari bisa pindah dari satu tempat ke tempat lain untuk jalan-jalan, meeting, atau menghadiri event. Aku termasuk yang gak terlalu mobil esih, tapi kegiatan aku bisa dibilang cukup padat dan suka bikin lupa jaga kesehatan. Nah, Greek Yogurt ini karena emang praktis banget jadi enak kalau di bawa kemana-mana untuk mengisi perut pengganti cemilan hehe. Sekarang aku mau share tentang reviewnya, yukss ^^

Packaging

Kayak aku bilang diatas kalau kemasan dari Heavenly Blush Greek Yogurt Classic ini emang praktis banget dan sudah ada sedotannya juga. Bentukya tabung dan gak terlalu besar. Bahan dari pembungkusnya dari alumunium foil yang tebal jadi aman dan menjaga isi produknya. Untuk warna kemasan lebih dominan biru dan putih, kayak nuansa di Santorini gitu deh hehe ^^



Ingredients

Untuk kandungan yogurt ini pastinya mengandung bakteri baik dan untuk rasanya sendiri gak asam sama sekali. Aku puny alidah yang bisa dibilang sensitif sama rasa asam, tapi pas aku minum yogurt ini sama sekali gak dominan rasa asamnya dan tetep ada manis-manisnya dikit sih. Tekstur yogurtnya juga creamy dan kental jadi gak cair kayak susu tapi juga gak padat kayak selai, pas aja gitu dan enak diminumnya.
Ingredients : Yogurt (mengandung S.thermophillus dan L bulgaricus), Gula (sukrosa).


Review

Heavenly blush ini emang Yogurt favorite aku karena rasanya enak dan gak dominan asamnya. Apalagi manfaatnya banyak banget. Total kalori dalam satu kemasannya cuma 180kkal, praktis, dan membantu menjaga kesehatan pencernaan kita. Dengan kemasan yang praktis dan rasa yang enak, menurutku menjalani gaya hidup sehat gak lagi repot dan menyiksa. Oh iya, kandungan karbohidrat dan gula pada yogurt ini juga lebih rendah dan kadar proteinnya 2 kali lebih tinggi jadi bisa di konsumsi pas sarapan maupun cemilan. Biasanya sih aku minum ini sebagai ‘cemilan’ saat lagi buat draft blog, jadi tetep sehat cemilannya ^

Penilaian, aku kasih nilai 4.5/5. Rasanya beneran enak dan sehat juga, gak selamanya cemilan sehat rasanya hambar atau gak enak kan ^^
Oh iya Hevanly Blush juga lagi ngadain kompetisi review Heavenly Blush Greek Yogurt dan hadiahnya ada voucher MAP, hampers dan jalan-jalan ke Yunani. Wooowww banget gak sih??? ^^ caranya gampang banget, kalian tinggal beli Heavenly Blush Greek Yogurt dan buat review tentang Yogurt itu dan ceritain gaya hidup sehat versi kalian dengan Heavenly Blush ini, untuk lebih lengkapnya bisa klik disini untuk baca syarat dan ketentuannya J

Oke, I think that’s enough pembahasan dan salah satu tips dari aku unutk menunjang gaya hidup sehat kita degan mengonsumsi Heavenly Blush Greek Yogurt Classic. I hope you guys enjoy reading my blog and kalau ada ide, kritik, dan saran tinggalin di komen bawah dan jangan lupa untuk follow blog ini & like fanspage The Wonderland di facebook supaya gak ketinggalan blogpost update dari aku. Terima kasih sudah mampir dan baca review ku tentang Heavenly Blush Yogurt, see you on my next blogpost, have a nice day ^^




Wassalamualaikum

Not allowed to copy & paste photo/post without permission
Copyright of www.kartikaryani.com


*this is A sponsored post but I write my HONEST REVIEW about the product/event/service in this post based on my own experience.

You Might Also Like

4 Comment

  1. Rekomendasi yg menarik jg nih, minum yogurt kalau lg ngeblog. Kadang mata suka perih krna kelamaan depan komputer, minum yogurt kali-kali bisa fresh ya.


    www.agnesiarezita.com

    ReplyDelete
  2. yoghurt memang sehat ya dan bagus untuk kesehatan

    ReplyDelete
  3. Favorit akuu inii.. yoghurt nya ga asemm trus tekstur nya kentel, cocok dicampur sama oats dan buah-buahan

    ReplyDelete
  4. huaaa. jadi kangen sama si heavenly blush. dulu aku hampir tiap hari minum yogurtnya, dan dia yg bikin aku suka minum yogurt. dari kecil padahal nggak suka yogurt yg di makan gitu, karena menurutku semua rasanya agak asam. tapi si heavenly blush ini juaraaa bangett

    anyway, salam kenal, kak Kartika. Mind to follow me back? Thank you! :D

    http://www.reveriends.com/

    ReplyDelete

Like us on Facebook

Indonesian Female Blogger

https://www.facebook.com/groups/1949767178581022/

Blogger Babes

Blogger Perempuan

Blogger Perempuan